kisah ini kisah lama. tepatnya dua tahun yang lalu, namun baru kuingat untuk berbagi. maka, nikmatilah!! Awalnya Cuman iseng-iseng mengiyakan ajakan dari teman untuk ikut aksi pengumpulan dana (ini bahasa mereka menyebutkan “minta sumbangan”) di lampu merah Alauddin. Lama-lama kufikir, bagus juga ikut kegiatan seperti ini guna membantu saudara-saudara kita yang tertimpa musibah di sekitar kita. Maka mulailah kami (aku, temanku beserta teman-teman...
- 16.05.00
- 0 Comments